Merinci Dan Memperpanjang Doa Kita Kepada Allah

As-Syaikh As-Si'di berkata, استِحْبَابُ الدُّعَاءِ بِتَبْيِيْنِ الْحَالِ وَشَرْحِهَا، وَلَوْ كَانَ اللّهُ عَالِمًا لَهَا، لِأَنَّهُ تَعَالَى، يُحِبُّ تَضَرُّعَ عَبْدِهِ وَإِظْهَارَ ذُلِّهِ وَمَسْكَنَتِهِ "Disunnahkan berdoa dengan menjelaskan kondisi kesulitan yang dihadapi, meskipun…

Sebanyak-Banyaknya Meminta Dan Memohon Kepada Allah

اللهَ يَغْضَبُ إِنْ تَرَكْتَ سُؤَالَهُ ... وَبَنِي آدَمَ حِيْنَ يُسْأَلُ يَغْضَبُ "Allah marah jika engkau tidak meminta kepadaNya…dan anak Adam jika engkau meminta kepadanya iapun marah"

Ketika Nasab Tidak Bermanfaat

Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: وَمَنْ بَطَّأَ بِهِ عَمَلُهُ لَمْ يُسْرِعْ بِهِ نَسَبُهُ (رواه مسلم) "Dan orang yang dilambatkan amalnya, tidak bisa dipercepat oleh hubungan keturunannya."

Do’a

Abu Darda radhiyallahu'anhu: ادع الله في يوم سرائك، لعله يستجيب لك في يوم ضرائك "Berdoalah kepada Allah pada saat hari lapangmu mudah-mudahan Allah mengabulkan do'amu pada saat hari sulitmu." (Kitaabut…

Perbaikilah Makananmu

Wahb bin Munabbih rahimahullah: من سره أن يستجيب الله دعوته فليطب طعمته "Barangsiapa yang ingin berbahagia dengan dikabulkan do'anya hendaknya ia perbaiki makanannya."

Solusi Nabawiyah Ketika Mampir di Tempat Horor

Nabi Shollalahu ‘alaihi wa Sallam bersabda, مَنْ نَزَلَ مَنْزِلاً ثُمَّ قَالَ أَعُوذُ بِكَلِمَاتِ اللَّهِ التَّامَّاتِ مِنْ شَرِّ مَا خَلَقَ. لَمْ يَضُرُّهُ شَىْءٌ حَتَّى يَرْتَحِلَ مِنْ مَنْزِلِهِ ذَلِكَ “Barangsiapa yang singgah…

Do’a Berlindung dari Kemusyrikan

Nabi kita umat Islam Muhammad bin Abdillah shallallahu ‘alaihi wa sallam mengajarkan kepada manusia terbaik setelah para Nabi dan Rosul yaitu Abu Bakr radhiyallahu ‘anhu yang beliau adalah beliau, اللَّهُمَّ…

Doa Merupakan Bentuk Ibadah

Allah berfirman, "Dan Rabb-mu berfirman, 'Berdoalah kepadaKu, niscaya akan Kukabulkan bagimu. Sesungguhnya orang-orang yang menyombongkan diri dari dari beribadah kepadaKu, akan masuk Neraka Jahannam dalam keadaan hina dina.'" (QS. Ghafir,…