Ibnu 'Utsaimin rohimahullah (wafat 1421 H) mengatakan, ولا أحد يحبه اللهُ إلا و هو يحب اللهَ. "Tidak seorangpun yang Allah mencintainya melainkan orang tersebut adalah orang yang mencintai…
Yang memberi hidayah hanyalah Allah Ta'ala sebagai karunia pada anda namun jangan pernah sombong atasnya. Allah Ta'ala berfirman, وَاللَّهُ يَهْدِي مَنْ يَشَاءُ إِلَىٰ صِرَاطٍ مُسْتَقِيم "Dan Allah lah…
Ibnu Sa'diy rahimahullah (wafat 1376 H) berkata, الظلم والجهل لا يأتي منهما إلا كل شر. "Kezholiman dan kebodohan tidaklah muncul dari keduanya melainkan keburukan/kerusakan". (Bada'iul Fawaid Al Mustanbathoh…
Abu Utsman As Shobuni Asy Syafi'i rohimahullah (wafat 449 H) mengatakan, واعتقدوا أن صفات الله سبحانه لا تشبه صفات الخلق؛ كما أن ذاته لا تشبه ذوات الخلق "Ahlu Sunnah berkeyakinan…
Abu Utsman As Shobuni Asy Syafi'i rohimahullah (wafat 449 H) mengatakan, وعلماء الأمة وأعيان الأئمة من السلف رحمهم الله لم يختلفوا في أن الله تعالى على عرشه "Para ulama ummat…
Syaikh Abdurrahman Al Jibrin rahimahullah : أكبر أنواع الظلم :وضع العبادة في غير الخالق؛ لأن أكل الإنسان رزقه ونعمه وتقلبه في فضله، وهو يعبد غيره -وضع للعبادة في غير موضعها.…
Syaikh Muhammad bin Abdul Wahab rahimahullah (1206 H) طلب العلم الذي يزحزح عن النار ويدخل الجنة أحق بالحرص من جميع المهمات. "Menuntut ilmu yang bisa menjadikan orang jauh dari neraka…
Diantara sebab yang menguatkan iman adalah memperbanyak dzikrullah (mengingat Allah), berdo'a hanya kepada Allah yang merupakan suatu ibadah. Dan dzikir ini hendaknya dalam setiap keadaan, dengan lisan (ucapan), hati, tindakan…
Diantara sebab menumbuhkan keimanan adalah memikirkan kejadian alam semesta ini; langit dan bumi beserta apa yang ada di antara keduanya. Memperhatikan diri manusia itu sendiri berikut sifat-sifatny. Semua itu faktor…
Diantara jalan dan sebab yang meningkatkan keimanan adalah mengenal pribadi Nabi Muhammad salallahu alaihi wassalam, akhlaknya yang luhur dan sifat-sifatnya yang mulia. Karena sesungguhnya orang yang mengenal beliau dengan sebenar-benarnya…