Pelet dan Jimat Pengasih Termasuk sihir yang dilarang

Salah satu jenis sihir adalah sihir cinta/pengasih atau pelet

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

“Sesungguhnya mantera-mantera, jimat-jimat dan PELET (TIWALAH) adalah syirik”. (HR. Abu Daud, shahih)

Makna tiwalah adalah pelet agar suami lengket pada istrinya dan sebaliknya, secara umum adalah semacam pelet dan jimat pengasih

Leave a Comment

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *