Dampak Mencintai Sesuatu Bukan Karena Allah

Ibnu Taimiyah rahimahullah :

« اعلم أن كل من أحب شيئا لغير الله فلا بد أن يضره محبوبه؛ ويكون ذلك سببا لعذابه »

“Ketauhilah bahwa setiap orang yang mencitai sesuatu bukan karena Allah maka yang dia cintai itu pasti akan memberikan mudharat kepadanya, bahkan menjadi sebab dia mendapatkan hukuman.”

(Majmuu Al Fataawa, 1/28)

Leave a Comment

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *